Perahu Terbalik, 4 Pemancing Asal Kolaka Berhasil Selamat
Kamalinews.id — Empat pemancing asal Kabupaten Kolaka berhasil dievakuasi oleh tim Search And Rescue (SAR) pos Kolaka, Minggu 15 November 2020. Mereka dievakuasi setelah longboat yang ditumpangi terbalik disekitar perairan Kolaka dengan jarak antara LKK dengan pelabuhan fiber Kolaka sekitar 1 Nautical Mile. Kejadian tersebut berdasarkan informasi yang disampaikan oleh Danpos TNI AL Kolaka, Chandra […]