Temuan Pansus Dugaan Ijazah Palsu Bupati Busel Bisa Jadi Bukti di Praperadilan

Kamalinews.id – Pasca terbentuk, Pansus Hak Angket Dugaan Ijazah Palsu milik Bupati Buton Selatan (Busel), La Ode Arusani langsung bergerak cepat. Meski waktu yang ditetapkan Undang-Undang hanya 60 hari, namun Pansus tak mau berlama-lama bekerja. Hari ini, Kamis, 9 Juli 2020 Anggota Pansus, La Ode Ashadin menyambagi Ombudsman RI di Jakarta. Kehadirannya, untuk meminta Laporan […]

Adnan Lubis: Rekomendasi Ombudsman Bisa Dijadikan Novum

Kamalinews.id – Polemik pembentukan Pansus Hak Angket atas dugaan ijazah palsu milik Bupati Buton Selatan (Busel), La Ode Arusani mendapat perhatian banyak pihak. Salah satunya Pakar Hukum Tata Negara, La Ode Muhaimin. Menurutnya, selama tidak ada novum baru terkait kasus dugaan ijazah palsu tersebut, maka tidak perlu ada perdebatan. Apalagi, Polda Sultra telah mengeluarkan Surat […]