Tangkapan layar real count KPU RI terhadap perolehan suara Pilkada 2020 di wilayah Sultra (Foto: Kamalinews.id)

Gugatan Sengketa Pilkada di MK, Pengamat Politik: Hanya Konsel Yang Berpeluang Diterima

Kamalinews.id — Penyelenggaraan pesta demokrasi yang digelar secara serentak disejumlah wilayah di Sulawesi Tenggara (Sultra) beberapa waktu lalu dianggap berhasil. Kemudian, tahapan selanjutnya, ada gugatan sengketa di Mahakamah Konstitusi (MK) untuk mengakomodir kepentingan para calon yang merasa ada proses yang tidak benar. Pengamat politik Sultra, Najib Husain mengungkapkan, berdasarkan analisa dan pembacaan dirinya dari 7 […]