Gelar Buka Bersama, Kadin Sultra Santuni 12 Panti Asuhan di Kota Kendari
KAMALINEWS.CO.ID – Kamar Dagang dan Industri Indonesia(KADIN) Sulawesi Tenggara (Sultra) menggelar buka puasa Bersama. Agenda tahunan yang telah menjadi agenda tahunan, buka puasa Bersama itu juga dirangkaikan engan menyantuni anak yatim dari dua belas Yayasan panti Asuhan yang ada di Kota Kendari. Ketua Kadin Sultra Anton Timbang mengatakan bahwa buka bersama dengan anak yatim piatu […]