Antisipasi DBD di Kendari FPRB Gencar Lakukan Fogging

KAMALINEWS.CO.ID — Forum Pengurangan Resiko Bencana (FPRB) Sulawesi Tenggara (Sultra) terus menggencarkan fogging atau pengasapan sebagai bentuk pencegahan wabah penyakit demam berdarah dengue (DBD). Kali ini FPRB Sultra melakukan pengasapan di Kelurahan Korumba Kecamatan Mandonga Kota Kendari, Jumat 2 Februari 2024. Ketua umum FPRB Sultra, Yudhianto Mahardika mengatakan bahwa kegiatan yang dilakukan di wilayah Kelurahan […]

Basmi Demam Berdarah, FPRB Sultra Terus Galakkan Fogging

KAMALINEWS.CO.ID — Forum Pengurangan Resiko bencana (FPRB) Sulawesi Tenggara (Sultra) terus menggalakkan fogging atau pengasapan. Langkah ini diambil sebagai bentuk pencegahan dan penanggulangan wabah penyakit demam berdarah dengue (DBD) yang sedang marak terjadi, khususnya di Kota Kendari. Pada Sabtu, 27 Januari 2024, FPRB Sultra melakukan pengasapan di dua titik yang menjadi tempat ramai atau berkumpulnya […]