Direktur BLUD Rumah Sakit Konawe: 50 Tabung Oksigen Dari Kadin Konawe Sangat Bermanfaat

KAMALINEWS.CO.ID – Kamar Dagang dan Industri atau Kadin Kabupaten Konawe serahkan 50 tabung oksigen ke Badan Layanan Umum Daerah (BLUD) Rumah Sakit (RS) Konawe, Kamis (20/10/2022) kemarin. Bantuan tersebut diterima langsung oleh Direktur BLUD RS Konawe, dr Muhammad Agus Lahida. Ketua Kadin Konawe, Yusran Akbar ST mengatakan, pihaknya berharap kedepan bisa memberikan lagi bantuan-bantuan tabung […]

BLUD Rumah Sakit Konawe Hadirkan Inovasi Baru

KAMALINEWS.CO.ID – Badan Layanan Umum Daerah (BLUD) Rumah Sakit (RS) Konawe hadirkam inovasi baru. Hal itu dilakukan untuk meningkatkan pelayanan dan menjamin kepuasan masyarakat Kabupaten Konawe dalam hal pelayanan publik. Kali ini RS berbintang 5 ini meresmikan peresmian salon keluarga sebagai bentuk layanan publik kepada masyarakat. Direktur RS Konawe, dr Agus Lahida mengatakan pihaknya saat […]

Direktur BLUD Beberkan Manfaat Berdirinya Rumah Sakit Konawe

KAMALINEWS.CO.ID – Direktur Badan Layanan Umum Daerah (BLUD) Rumah Sakit Kabupaten Konawe, dr Agus Lahida beberkan sejumlah manfaat adanya Rumah Sakit (RS) Konawe. Agus mengatakan, dengan adanya RS ini masyarakat tidak perlu lagi jauh-jauh mendapatkan fasilitas kesehatan. “Tadinya ke Makassar, Kendari, tidak perlu. Cukup ke Konawe. Apalagi dengan sedianya spesialis dan peralatannya sehingga kita tidak […]