Bapenda Konawe Targetkan Raperda Pajak dan Retrebusi Rampung Desember 2022

KAMALINEWS.CO.ID – Pemerintah Daerah (Pemda) Konawe gelar Focus Group Discussion (FGD) tentang pajak dan retrebusi di Konawe, Selasa (25/10/2022). Kepala Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Konawe, Cici Ita Ristianty SE MM mengatakan, pihaknya bekerja sama dengan Kemendagri dan Kemenkumham dalam rangka percepatan naskah akademik (NA) penyusunan rancangan peraturan daerah. “Targetnya kita Desember ini sudah selesai kita […]

Pemda Konawe Jajah Layanan Pajak Secara Digital

KAMALINEWS.CO.ID – Pemerintah Daerah (Pemda) Kabupaten Konawe, Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra) mulai jajah layanan pajak digital di Kantor Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah atau BPKAD Konawe, Senin (06/12/2021). Sistem digital itu mulai diberlakukan ditandai dengan launcing oleh Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Konawe, Ferdinand Sapan. Ferdinand mengatakan, layanan pajak digital ini untuk meminimalisir potensi bocornya […]