Pemkab Konawe Resmikan Beras Untuk ASN

KAMALINEWS.CO.ID – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Konawe meresmikan beras produksi petani jenis premium varietas Mekongga dengan brand beras konawe berlabel “BerasKita” kepada seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) setempat di Pelataran lapangan upacara kantor Bupati Konawe, Senin (07/6/2021). Peresmian beras untuk ASN itu dilakukan Wakil Bupati Konawe Gusli Topan Sabara kepada beberapa perwakilan pimpinan Organisasi Perangkat Daerah […]