Komunitas Pemuda Perkasa memberikan bantuan kepada korban terdampak banjir di Desa Puusuli Kecamatan Andowia Kabupaten Konawe Utara

Peduli Banjir Pemuda Perkasa Salurkan Bantuan Korban Terdampak Banjir di Konawe Utara

Kamalinews.id — Banjir, sudah menjadi musibah rutin yang harus dirasakan oleh sejumlah masyarakat di willayah Konawe dan Konawe Utara. Hal tersebut membuat hampir seluruh kalangan merasa prihatin. Tidak hanya pemangku kebijakan, namun kprihatinan itu juga dirasakan oleh komunitas pemuda di Sultra, salah satunya Pemuda Kery Saiful Konggoasa (Perkasa). Meringankan beban masyarakat terdampak menjadi alasan, Perkasa […]

Wakil Ketua Komisi V DPR RI Ridwan Bae bersama seluruh Balai PUPR melakukan Kunjungan Kerja ke Konawe Utara

Persoalan Banjir dan Jalan Sultra Jadi Perhatian Serius DPR RI

Kamalinews.id — Banjir menjadi musibah tahunan di wilayah Konawe Utara (Konut) dan Konawe. DPR RI bersama Pemerintah Pusat pun menjadikan perhatian serius soal masalah tersebut. Berbagai upaya terus dilakukan guna mengatasi persoalan banjir tersebut. Sinergitas antara Pemerintah Pusat, Provinsi sampai pada tingkat Kabupaten/Kota pun dinilai menjadi kunci utamanya. Mencari permasalahan penanganan banjir diwilayah Konut, DPR […]

Gubernur Sultra Ali Mazi

Banjir Konawe dan Konut, Pemprov Sultra Segera Turunkan Bantuan Logistik

Kamalinews.id — Intensitas hujan yang begitu tinggi di Sultra, membuat beberapa daerah dilanda banjir. Pemukiman warga hingga sawah semua terendam banjir. Melihat kondisi tersebut, Pemerintah Provinsi Sultra merasa prihatin. Sejumlah langkah penanganan pun mulai disiapkan dan dilakukan guna penanganan banjir yang melanda Konawe Utara (Konut) dan Konawe tersebut. Gubernur Sultra pun diagendakan akan segera mengunjungi […]

Suasana Pengungsian korban terdampak banjir di Kabupaten Konawe

3.098 Jiwa Jadi Korban Banjir Konawe

Kamalinews.id — Korban yang terdampak banjir di Kabupaten Konawe capai 3.098 jiwa. Banjir yang terjadi di Kecamatan Pondidaha tersebut sudah memasuki pekan kedua. Setidaknya ada dua Desa yang terkena dampak cukup parah, yakni Desa Laloika dan Wonua Monapa. Bahkan ketinggian air mencapai 3 meter. Banjir tersebut terjadi akibat dari luapan sungai Konaweeha setelah hujan, dua […]