Hari Dokter Nasional Pj Gubernur Sultra Sebut Kesehatan Harta Paling Berharga
KAMALINEWS.CO.ID – Pj Gubernur Sulawesi Tenggara (Sultra) Andap Budi Revianto ungkapkan kesehatan merupakan harta yang paling berharga. Untuk itu dirinya mengharapkan, masyarakat dan tenaga kesehatan bisa terus menjaga kondisi kesehatan masyarakat khususnya di wilayah Sultra. Hal itu diungkapkan oleh Pj Gubernur Sultra pada momentum Hari Dokter Nasional yang jatuh pada 24 Oktober 2023. Peringatan Hari Dokter […]